Acrylic Sheet Untuk Interior dan Eksterior

Acrylic Sheet Untuk Interior dan Eksterior

Acrylic sheet atau akrilik  merupakan golongan thermoplastic yaitu material berbahan dasar plastik yang dibuat melalui suatu proses kimia khusus. Akrilik dapat dikatakan sebuah revolusioner yang dapat digunakan untuk berbagai tujuan termasuk dekorasi rumah baik itu untuk bagian interior maupun eksterior. Karakteristik Akrilik Akrilik memiliki... Read more »
Aksen Merah Pada Ruang Tamu

Sentuhan Aksen Merah Pada Ruang Tamu

Warna dapat membawa harmoni energi dalam sebuah ruangan, demikian juga ruang tamu yang berbalut aksen warna merah yang akan menjadikan ruangan tersebut memiliki kesan unik dan hangat. Apalagi dengan diberi sentuhan warna keemasan yang akan menambah elegan dalam ruangan tersebut. Warna merah bermakna keberanian... Read more »

Mengenal Blind Tirai Penutup Jendela

Blind atau tirai menjadi salah satu alternatif yang semakin banyak diminati oleh masyarakat untuk menutup jendela rumah. Blind merupakan penutup jendela yang paling praktis karena menggunakan sistem buka tutup yang sangat mudah. Apalagi sekarang  banyak  desain yang ditawarkan dengan berbagai material. Dahulu penggunaan blind... Read more »

Menciptakan Kamar Tidur Bertema Romantis

Kamar tidur bertema romantis memiliki tujuan untuk menciptakan suasana rileks dan santai di ruang tidur, oleh karena itu desain interior dirancang memiliki tingkat privasi tinggi, tenang, hangat namun penuh kelembutan. Romantis bukan harus ruangan bertaburan bunga atau bernuansa merah muda, namun lebih kepada ekspresi... Read more »

Tips Memilih Sofa Untuk Rumah

Secara umum pengertian sofa adalah kursi panjang berlapis busa dengan kain pelapis (upholstery) yang mempunyai sandaran badan dan sandaran lengan (arm rest) untuk dua atau lebih orang. Kata sofa diambil dari bahasa Turki “sofa”, yang memiliki arti mengangkat bagian  dari  lantai,  ditutupi  dengan karpet dan bantal”, dan dalam bahasa Arab “Suffah” yang... Read more »

Pilihan Warna Cat Kamar Tidur Untuk Kenyamanan

Fungsi utama kamar tidur adalah ruangan untuk beristirahat melepas lelah setelah seharian beraktivitas. Untuk itu diperlukan kondisi dan suasana yang nyaman dan rileks pada ruangan tersebut. Banyak faktor yang membuat kenyamanan pada kamar tidur, salah satu adalah pemilihan warna cat dinding. Warna bisa mempengaruhi... Read more »

Rumah Mewah Dengan Lantai Marmer

Ketika orang ditanya tentang batu marmer pasti yang terbayang adalah sesuatu yang mewah, mahal, berkilau, unik. Memang tidak dipungkiri bahwa batu marmer itu harganya selangit, semakin sulit didapat, corak alami yang sangat menarik termasuk juga repot cara merawatnya. Maka tidak heran jika marmer digunakan... Read more »

Mengenal Material Pintu Kamar Mandi

Mengenal Material Pintu Kamar Mandi. Ada dua jenis kamar mandi yang ada digunakan pada saat ini yaitu kamar mandi basah dan kamar mandi kering. Umumnya rumah di Indonesia banyak yang membuat jenis kamar mandi basah yang menyatukan bak air, toilet atau wastafel dalam satu area.... Read more »