Memiliki taman di rumah tentunya sangat penting untuk anda gunakan dengan baik. penggunaan taman memberikan banyak keuntungan untuk rumah anda. tidak hanya memperindah rumah, memberikan taman anda lebih sehat, hijau, asri dan nyaman di gunakan. Merawat taman memang bukan hal yang mudah, namun cara... Read more »
Untuk menciptakan desain dapur yang unik dengan sederhana dan inovatif, tidak perlu melakukan perubahan konstruksi besar-besaran. Dengan hanya memperbaharui beberapa komponen utama pada dapur, cukup membuat tampilan dapur tampak lebih fresh. Anda bisa merubah lokasi dapur. Biasanya dapur yang berada di bagian belakang ini... Read more »
Desain dapur minimalis 2018 ini bisa menjadi konsep untuk menyiasati minimalnya luas lahan yang ada. DAPUR yang sehat memang sejatinya berawal dari desainnya, terlepas itu dapur sederhana atau dapur yang mewah sekalipun. Meskipun memiliki dapur di rumah minimalis yang terbilang sederhana dan mungkin tidak... Read more »
Saat ini istilah minimalis sudah menjadi tren dalam dunia arsitektur. Sering kali kita mendengar kata minimalis dipakai untuk menyebut gaya, desain, konsep yang berhubungan dengan bangunan seperti, rumah minimalis, kantor minimalis, dapur minimalis dan lain sebagainya. Apakah arti minimalis dalam dunia arsitektur sebenarnya? Pengertian... Read more »
Jika Anda ingin membangun rumah pada lahan kosong yang sempit atau tidak terlalu luas, sebaiknya perlu mendesain dengan benar rencana bangunan rumah tersebut. Terbatas nya lahan yang mungkin dikarenakan pemberian orang tua atau kemampuan daya beli saat ini, tidak menjadi halangan untuk mendapatkan sebuah... Read more »
Bagi pasangan yang baru menikah, berpisah dengan orang tua atau mertua untuk tinggal di rumah sendiri merupakan awal yang bijaksana. Selain lebih mendekatkan antar pasangan bisa menjadi ajang latihan untuk hidup mandiri bersama teman hidup. Tidak terkecuali untuk mendesain rumah sendiri. Rumah mungil lebih... Read more »
Memilih furniture untuk rumah perlu mempertimbangkan beberapa kondisi dan situasi rumah, terutama untuk rumah minimalis pada perumahan di kota-kota besar karena keterbatasan lahan juga faktor ekonomis. Oleh karena itu konsep membuat rumah minimalis semakin menjadi tren pada saat ini dan sangat diminati oleh masyarakat terutama bagi kalangan... Read more »